September 11, 2013

Versi materi oleh Marwan S


Sebelum jauh membahas mengenai pembagian sejarah, kita akan memperhatikan dahulu bagan di bawah ini yang menggambarkan pembagian sejarah. Dengan mengamati bagan tersebut, diharapkan kalian dapat memahami materi pembagian sejarah ini.

1
SEBAGAI PERISTIWA:
Kejadian, kenyataan, aktualitas masa lalu.

2
SEBAGAI KISAH:
Cerita, kesan, memori, tafsiran tentang peristiwa, pengalaman pada masa lalu.

3
SEBAGAI ILMU:
(1) Metode khas sejarawan untuk merekonsruksi secara kritis, analitis, dan imajinatif masa lampau manusia berdasarkan peninggalan, bukti, tulisan, rekaman, data yang masih ada.
(2) Pernyataan, pendapat, dan pandangan sejarawan tentang peristiwa atau kisah tentang masa lalu.





0 komentar:

Post a Comment